Cara Klaim Kode Redeem FF dan Jenis Reward Yang Didapatkan

Cara Klaim Kode Redeem FF dan Jenis Reward Yang Didapatkan

Bermain game online memang harus menyiapkan kapasitas penyimpanan yang banyak. Apalagi jika seseorang memainkan game Free Fire, dimana game ini membutuhkan banyak penyimpanan. Selain itu, pada saat bermain game FF nantinya akan ada kode redeem FF yang bisa digunakan. Adanya kode tersebut bertujuan untuk membantu mendapatkan hadiah.

Cara Klaim Kode Redeem FF Dengan Mudah

Sebelum menggunakan kode tersebut, seorang pemain harus mengklaimnya terlebih dahulu. Untuk mengklaim kode ini, tentu dibutuhkan beberapa cara yang dapat dilakukan oleh pemain tersebut. Lantas apa yang dapat dilakukan untuk mengklaim kode ini? Berikut merupakan paparan lengkap terkait cara mengklaim kode redeem untuk game FF:

1. Membuka Web Resmi Terlebih Dahulu

Cara yang dapat dilakukan terlebih dahulu adalah dengan membuka web resmi dari aplikasi game ini. Dimana web yang dapat dikunjungi adalah https://reward.ff.garema.com pada laman internet. Memang web tersebut harus dibuka terlebih dahulu di aplikasi internet untuk masuk ke web. Selain itu, web ini dijadikan sebagai web untuk klaim kodenya.

2. Login Akun

Apabila web tersebut sudah terbuka melalui internet, maka seseorang harus melakukan login akun. Dimana login akun yang dimaksud ini adalah akun FF yang sudah dibuat sebelumnya untuk bermain. Perlu diketahui bahwa akun yang dimasukkan untuk login ini adalah akun yang sudah di bind. Proses bind yang dilakukan tersebut melalui akun Facebook yang dimiliki.

3. Masukkan Kode

Langkah yang dapat dilakukan untuk tahap selanjutnya adalah dengan memasukkan kode redeem yang sudah didapatkan. Dimana kode tersebut dimasukkan di dalam kolom yang sudah disediakan. Kolom tersebut nantinya akan tertulis “Redeem Your Code”. Kode yang dimasukkan nantinya berjumlah 12 digit dari campurkan angka dan huruf.

4. Tahap Konfirmasi

Nah, untuk tahap yang terakhir ini seseorang harus mengkonfirmasi kode yang telah dimasukkan tersebut. Dimana seseorang mengkonfirmasi kode ini pada kolom atau tombol yang telah disediakan pada tampilan tersebut. Apabila disetujui, maka hadiah yang didapat menggunakan kode akan dikirim ke email pemain.

Kode dan Hadiah Yang Didapatkan

Memang ada beberapa kode redeem ff yang dapat dimasukkan oleh seseorang untuk mendapatkan berbagai macam hadiah. Dimana hadiah yang akan didapatkan nantinya beragam sehingga banyak pemain yang berbondong-bondong menggunakan kode ini. Dimana kode yang dapat dimasukkan untuk mendapat hadiah shuffling emote adalah FF8M-BDXP-VCB1.

Pemain bukan hanya mendapatkan shuffling emote, namun juga mendapat 10x magic cube fragments. Ternyata ada juga kode lain yang dapat digunakan untuk mendapat hadiah lainnya yakni ESX2-4ADS-GM4K. Reward yang akan didapatkan oleh pemain adalah leap of faith surfboard yang tentunya sangat keren.

Itulah ulasan lengkap terkait dengan cara klaim dan reward yang didapat menggunakan kode redeem ff. Memang reward yang didapat nantinya tentu beragam setiap kode yang akan dimasukkan. Hadiah yang diberikan tentunya sangat menarik dan keren. Informasi lebih lengkapnya bisa mengunjungi web agen46.co.id menggunakan internet.

Related Posts